Penandatanganan Komitmen Sasaran Kinerja Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2024
Dalam rangka peningkatan nilai implementasi akuntabilitas BKKBN Tahun 2024, Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Bali dan Dinas Pemberdayan Masyarakat dan Desa, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPMDPPKB)…
DPMDPPKB Matangkan Persiapan Pelantikan Anggota BPD se-Kabupaten Klungkung
Pelaksanaan pengucapan Sumpah dan Janji anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se-kabupaten Klungkung mendapat perhatian serius dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Pengenda;ian Penduduk, dan Keluarga Berencana Kabupaten Klungkung. Keseriusan ini…
Percepatan Penurunan Kasus Stunting Perlu Kerja Sama Semua Pihak
Stunting merupakan masalah bersama yang mengancam masa depan bangsa dan bisa menimbulkan kerugian pada beberapa sektor. Seperti disampaikan oleh Presiden Joko Widodo saat membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Program Pembangunan…
Kemendes PDTT Kunjungi Desa Cerdas di Klungkung
Kementerian Desa. Daerah Tertinggal dan Transmigrasi mengadakan kunjungan ke desa cerdas di kabupaten Klungkung Selasa (16/1/2024). Kunjungan ini dilaksanakan oleh dua orang staf dari Kemendes PDTT ke dua desa cerdas…
Wamendes Harapkan Pendamping Desa Harus Berkualitas
Pendamping desa berperan penting untuk mendukung kepala desa melaksanakan program pembangunan. Demikian ditegaskan oleh Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi, Paiman Raharjo saat raker di Bali, Selasa (16/1/2024)….
DPMDPPKB Klungkung Jajaki Duta Lomba Teknologi Tepat Guna Tingkat Provinsi Tahun 2024
Dinas Pemberdayaan Madyarakat dan Desa, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPMDPPKB) Kabupaten Klungkung mengadakan penjajakan terhadap calon duta Kabupaten Klungkung yang akan mengikuti Lomba Teknologi Tepat Guna Tingkat Provinsi Tahun…